Pengenalan Industri Bahasa
Penjelasan mengenai seluk-beluk industri bahasa, mulai dari cakupan, struktur, pemangku kepentingan, tantangan, lokapasar hingga cara memasukinya. Setelah menyelesaikan mata kursus ini, peserta mendapatkan bekal pengetahuan untuk berkarier di industri bahasa.