Produk

Program

Proses belajar paling ekstensif, disusun untuk membangun pengetahuan yang komprehensif. Anda bisa memilih program sendiri dan belajar mandiri. Atau, bisa mengikuti program berkala kalau ingin belajar bersama.
1

Inisiasi ProfesiRp1.500.000

Memberi bekal pengetahuan dan keterampilan dasar yang dibutuhkan untuk menggeluti profesi penerjemah.
Paket bahasa
Paket fondasi penerjemahan
Paket profesi dan industri
2

Pengembangan Karier

Menyiapkan penerjemah untuk memperlakukan kariernya sebagai bisnis jasa, yang perlu direncanakan, dipasarkan, dan dikelola.
Menulis untuk penerjemah
Menyunting terjemahan
Translation QA & Review
MTPE
Menyusun rencana bisnis
Personal branding
Pengelolaan proyek
Pengelolaan keuangan
3

Spesialisasi

Dirancang untuk penerjemah yang ingin mengambil spesialisasi dan yang perlu mengembangkan keahlian menerjemahkan teks-teks khusus.
Pelokalan video game
Penerjemahan teks hukum
Penerjemahan buku panduan
Penerjemahan takarir (subtitle)
Penerjemahan teks organisasi nonprofit
Penerjemahan teks situs web
4

Meraih Sertifikasi

Mempersiapkan penerjemah untuk menghadapi Tes Sertifikasi Nasional Himpunan Penerjemah Indonesia.
Pengenalan sertifikasi profesi
Fokus pada TSN HPI
Memanfaatkan sertifikat profesi
Pelatihan dan try out
Evaluasi, konsultasi, dan pendampingan
Beranda
Katalog
Akun
0
Keranjang
×